Biasanya kita main game dan memutar file multimedia di PC dengan bantuan mouse, joystick atau perangkat bantu lain. Namun di CeBIT 2011 di Hannover, Jerman yang digelar 1 – 5 Maret 2011, Asus mendemokan cara lain yakni via gerakan (gesture).
Cara itu diterapkan di WAVI Xtion (dibaca “way-vee action”). Perangkat ini terdiri dari dua komponen, yaitu perangkat media streaming nirkabel WAVI, dan sensor gerak Xtion. Media HD (high definition) ditampilkan WAVI secara nirkabel dari PC ke TV Full HD di ruang lainnya. Inilah pertama kalinya hadir sensor gerak untuk PC berbasis gesture.
Kok bisa ya? Bisa berkat paduan teknologi sensor gerak dari PrimeSense dengan antarmuka pengguna eksklusif ASUS Xtion Portal. PC dan TV dikoneksikan dengan HDMI nirkabel (teknologi WHDMI) sehingga bisa mentransfer data high definition seperti film, game, dan foto pada frekuensi 5GHz dengan jangkauan sampai 25 meter.
Saat peluncurannya di Jerman, ada dua software yang tersedia adalah MayaFit Cardio Life, yakni game latihan kebugaran yang mendukung sensor gerak, dan BeatBooster. Yang terakhir adalah game multiplayer racing adventure, di mana pengguna melakukan manuver pesawat jet menggunakan gerakan tubuh.
Nah, kalau mau lihat konten multimedia – musik, game, aplikasi — yang mendukung WAVI Xtion, silakan kunjungi toko online ASUS @vibe*.
Sedangkan bagi yang mau mengembangkan konten hiburan PC berbasis gesture, tersedia developer pack ASUS Xtion PRO, toolset profesional sensor gerak PC pertama di dunia. Bulan ini Asus juga mengadakan Xtion Pro Developer Challenge dengan hadiah dan kontrak menarik bagi pemenang.
Cara itu diterapkan di WAVI Xtion (dibaca “way-vee action”). Perangkat ini terdiri dari dua komponen, yaitu perangkat media streaming nirkabel WAVI, dan sensor gerak Xtion. Media HD (high definition) ditampilkan WAVI secara nirkabel dari PC ke TV Full HD di ruang lainnya. Inilah pertama kalinya hadir sensor gerak untuk PC berbasis gesture.
Kok bisa ya? Bisa berkat paduan teknologi sensor gerak dari PrimeSense dengan antarmuka pengguna eksklusif ASUS Xtion Portal. PC dan TV dikoneksikan dengan HDMI nirkabel (teknologi WHDMI) sehingga bisa mentransfer data high definition seperti film, game, dan foto pada frekuensi 5GHz dengan jangkauan sampai 25 meter.
Saat peluncurannya di Jerman, ada dua software yang tersedia adalah MayaFit Cardio Life, yakni game latihan kebugaran yang mendukung sensor gerak, dan BeatBooster. Yang terakhir adalah game multiplayer racing adventure, di mana pengguna melakukan manuver pesawat jet menggunakan gerakan tubuh.
Nah, kalau mau lihat konten multimedia – musik, game, aplikasi — yang mendukung WAVI Xtion, silakan kunjungi toko online ASUS @vibe*.
Sedangkan bagi yang mau mengembangkan konten hiburan PC berbasis gesture, tersedia developer pack ASUS Xtion PRO, toolset profesional sensor gerak PC pertama di dunia. Bulan ini Asus juga mengadakan Xtion Pro Developer Challenge dengan hadiah dan kontrak menarik bagi pemenang.
Spesifikasi
WAVI Xtion
WAVI | |
Standar nirkabel | Teknologi AMIMON WHDI |
Antena | 4 x 5 MIMO |
Frekuensi operasi | 5GHz |
Jangkauan transmisi | Hingga 25 meter (line of sight) |
Tx I/O | 1xHDMI input |
Rx I/O | 1xHDMI output, 2 x USB |
Daya | DC output: 12V, 2A |
Audio | Hingga 8-channel 192KHz 24-bit |
Xtion
| |
Jangkauan operasi | 0,8m-3,5m |
Sudut tampilan (horisontal, vertikal, diagonal) | 58°, 45° , 70° |
Sensor | Depth |
Platform yang didukung | Intel® X86 dan AMD® |
Sistem operasi yang didukung | Microsoft Windows® XP, Vista, Windows 7 32-bit |
Interface/power | USB2.0 |
Paket Xtion PRO Developer
Jangkauan operasi | 0,8m-3,5m |
Sudut tampilan (horisontal, vertikal, diagonal) | 58°, 45° , 70° |
Sensor | Depth |
Platform yang didukung | Intel® X86 dan AMD® |
Sistem operasi yang didukung | Microsoft Windows® XP, Vista, Windows 7 32/64-bit
Linux Ubuntu 10.10:X86,32/64-bit
|
Interface/power | USB2.0 |
Bahasa pemrograman | C++/C# (Windows®)
C/C++(Linux)
|
sourcetabloidpcplus.com
1 komentar :
follow no 197 >>> follow me back pls....... :)
:18 :19 :20 :21 :22 :23 :24 :25
:26 :27 :28 :29 :30 :31
Posting Komentar
Terima Kasih